Siapakah Charles Ergen?
Charles Ergen adalah pendiri dan pemimpin Dish Network dan EchoStar Communications, perusahaan yang bergerak di bidang broadcasting. Ia lahir pada 1 Maret 1953 di Oakridge, Tennessee, Amerika Serikat, dengan nama Charles William Ergen. Sehari-hari, dia akrab dipanggil Charlie Ergen.Charles Ergen memiliki dua gelar akademis�sarjana dalam bidang seni dari University of Tennessee, dan MBA dari Wake
0 Comment: