5 Cara Jitu Meningkatkan Pengunjung Blog Dari Sosmed

Mungkin sudah banyak yang tau dan mengerti tentang cara meningkatkan pengunjung blog. Dan juga mungkin sudah banyak blogger blogger, dan mungkin para mastah blogger yang membahas topik ini pada blognya, disini saya akan menyampaikan sedikit tentang topik ini menurut versi saya sendiri.

Banyak para blogger yang menulis artikel dengan tujuan hanya mendapatkan page 1 di google. Akan tetapi itu adalah hal yang salah, perlu anda ketahui, jika anda hanya mengejar peringkat satu di google, sedangkan artikel tersebut tidak ada yang mencari, bagaimana? tidak ada pengunjung bukan.

Pengunjung blog atau visitor merupakan hal yang paling penting dalam sebuah blog atau website. Sebenarnya banyak cara yang dapat dilakukan untuk mendatangkan pengunjung ke bloig kita. Tinggal kita saja akan meyakini yang mana, dan akan fokus yang mana terlebih dahulu. 
5 Cara Jitu Meningkatkan Pengunjung Blog Dari Sosmed
5 Cara Jitu Meningkatkan Pengunjung Blog Dari Sosmed

Ada 2 cara untuk mendatangkan pengunjung ke blog, yaitu ada cara organik dan juga cara non organik. Untuk cara organinya pengunjung yang datang ke blog kita adalah manusia, tapi kalau non organik yang berkunjung ke blog kita adalah bot, hal ini dapat dilakukan menggunakan software, yang dapat menghadirkan hingga 1000 pengunjung perharinya ke blog kita. Tapi ingat, hal tsb adalah cara yang tidak sprotif dan bersaing tidak sehat, kalau saya sendiri memilih menggunakan cara organik walaupu agak susah.

Cara mencari pengunjung blog

Cara mencari pengunjung atau cara menarik visitor blog sebenarnya cukup mudah, jika kita bersabat dan mau berusaha. Disini saya akan memberikan sedikit tentang cara menarik pengunjung blog secara alami, dan pastinya tanpa software software an ya sobat.


1.Gunakan akun di media sosial

Media sosial merupakan ajang untuk promosi blog yang banyak digunakan oleh para blogger indonesia. Apa alasannya? banyak dan hampir 3/4 penduduk di dunia ini melakukan aktivitas nya dengan di dampingi sosial media. Mereka menggunakan sosial media juga untuk mencari informasi informasi terbaru.

Oleh karena itu saya sarankan anda membuat 5 akun dari sosial media yang berbeda. Contohnya Facebook, tweater, Google Plus, Instagram dan lain lainnya.

2.Gabung grup yang ada di media sosial

Cari dan bergabunglah dengan grup minimal ada 10 grup yang sama dengan topik blog kita. Tapi setelah bergabung, janganlah anda langsung mempromosikan blog anda, yang perlu anda lakukan terlebi dahulu adalah ikut aktif berpartisipasi dalam grup tersebut, spt like, dan aktif komentar pada setiap status terbaru dari grup tsb.

Ingat bergabunglah dengan grup yang bahasannya menyangkut tentang topik blog anda. Dan carilah grup yang anggotanya banyak dan jug aktif.

3.Jalinlah teman sebanyak mungkin yang ada di sosmed anda

Carilah teman sebanyak mungkin dan usahakan teman itu dari anggota grup. Dengan teman maka hal ini juga akan memberikan dampak yang bagus untuk blog kita. Bisa jadi teman anda dalam sosmed tresebut akan menjadi pengunjung setia blog anda

4.Saatnya promosikan blog anda

setelah anda memahami poin 1,2, dan 3, maka selanjutnya dalah mempromosikan blog anda. Caranya sederhan saja dan tidak usah serakah, untuk pertama, kita bisa updat 2-3 artikel dalam seahri ke semua grup yang kita ikuti tadi. Dan jika ada yang merspon sttus kita, maka berilah pelayanan yang baik dan ramah.

Jadi jika artikel didalam blog anda semakin banyak, maka akan semakin bagus untuk mendapatkan pengunjung blog. Tapi ingat semua ada batasannya, agar kita tidak dianggap sebagai spammer, berikan jeda saat ingin mengupload status darti artikel kita selanjutnya.

5.Rutin update artikel

Step terakhir ini adalh steps yang harus selalu diperhatikan dan wajib dilakukan. bayangkan saja apa yang terjadi jika blog anda tidak pernah atau jarang update artikel, pengunjung akan merasa bosan dan jenuh bukan pada blog anda. jadi lakukanlah update artikel yang rutin. Sobat bisa updat  artikel 2-4 kali sehari, tergantung niat sobat sih sebenarnya. Dan usahakn artikel itu tulisan anda sendiri ya sobat...
5 Cara Jitu Meningkatkan Pengunjung Blog Dari Sosmed
5 Cara Jitu Meningkatkan Pengunjung Blog Dari Sosmed

Berpromosi menggunakan sosmed merupakan salah satu cara untuk mendapatkan pengunjung blog yang mudah dan praktis. Dengan cara ingin mendapatkan pengunjung blog dari sosmed kita tidak perlu memikirkan tentang seo berat berat, karena apa? di dalam sosmed SEO tidak dihiraukan. Berbeda jika dengan search engine yang mengutamakn SEO dari blog.

Sekian dulu ya artikel dari saya tentang cara praktis meningkatkan pengunjung blog dari sosial media. semoga bermanfaat bagi anda, dan terima kasih telah berkunjung.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Membuat Halaman Login Hotspot Berbeda pada 1 Mikrotik

UltraISO Premium Edition v9.5.3

Arti OSAKMJ